MAHKOTABERITA - Tottenham Hotspur memetik kemenangan sempurna, 4-0 tanpa balas saat jamu Everton pada matchday ke-23, Liga Premier Inggris.
Kemenangan ini menjadikan poin Spurs diklasemen sementara menjadi 44. Sedangkan kekalahan ini menahan Everton pada poin 27.