Doctor Strange Sudah Mulai Ikut Syuting Avengers: Infinity War - mahkotaberita.com - Berita Terkini, Terupdate Dan Terpercaya

Post Top Ad

demo-image
38b453c9-ca2b-4af9-bcf9-f56196da1846_169

Doctor Strange Sudah Mulai Ikut Syuting Avengers: Infinity War

Share This
WEB-IACPOKER-2

WEB-IACPOKER
Info Movie - Deretan superhero yang terlibat dalam seri 'Avengers: Infinity War' bertambah. Kabar baru menyebut aktor Benedict Cumberbatch yang memerakan dirinya sebagai Docter Stranger mulai ambil bagian untuk melakukan syuting film tersebut.

"The Doctor is in," ucap JayFunk yang dikenal sebagai pelatih aktor asal Inggris itu kala mendalami peran sebagai 'Doctor Strange'.

Kehadiran Doctor Strange menyusul keterlibatan Chadwick Boseman yang juga dilibatkan dalam 'Infinity War' sebagai Balck Panther. Namun belum diketahui sejauh mana peran Doctor Strange dalam film ini.

'Avengers: Infinity War' sendiri menjadi momen pertarungan besar yang menempatkan bumi berada dalam situasi terancam. Thanos akan menjadi musuh terbesar yang tak dapat dihadapi sendirian oleh The Avengers.

Aktor Josh Brolin didapuk berperan sebagai Thanos, villain terkeji dalam semesta Marvel. Karakter ini diceritakan tak hanya kuat, namun Thanos memiliki kemampuan yang dapat mengendalikan seluruh galaksi seperti Dewa.
Comment Using!!

Post Bottom Ad

Pages